Laptop yang kita bahas yaitu Asus ROG GL502VS.
Laptop ini benar benar laptop para sultan gamer. Karena laptop dalam ukuran ini bisa disebut sangat mahal. Walaupun masih ada yang lebih mahal. Mengapa laptop ini sangat mahal. Karena spesifikasi dari laptop ini kagak main main deh. Jadi kalo kalian punya game berat, langsung optimal di ultra setting dan mendapatkan rata - rata FPS 60..
Kenapa spesifikasinya gk main main ?. Karena laptop ini telah terpasang processor intel core i7 6700HQ.
Processor ini tergolong ke dalam processor yang paling tinggi di dalam versinya walaupun masih banyak lagi di atasnya. Tapi kalau untuk laptop, ini yang tertinggi. Dan dilengkapi dengan memori yang gak nanggung nanggung lagi, yaitu sebesar 32 GB DDR 4 2133 MHZ . Dan laptop ini tertanam VGA GTX 1070 8GB-256 bit. Dan yang belum tau peforma dari GTX 1070, bisa lihat di bawah.
Nah sudah tau kan bagaimana performa dari VGA GTX 1070. Untuk Mboardnya, laptop ini memakai Asus H170.. Laptop ini memakai layar 16 : 9 LED backlit UHD (3849 X 2160) 60Hz Anit - Glaire Panel with 72% NTSC with G sync dan support dengan 4K. Untuk penyimpananya, dilengkapi dengan 2 buah hardisk., yaitu : PCIE SSD M2 256 GB dan Sata Hardisk 1TB.
Untuk bagian samping
Terdapat :
A. Samping kiri
- HDMI
- USB
- USB C
- Lan
- Tempat untuk charger
B. Samping Kanan
- USB
- Cardreader
- Penguncian Laptop
Untuk keyboard. keyboardnya ini bawaan dari asus itu sendi
Untuk Clicked keyboardnya ini hampir sama dengan keyboard mechanic dan berwarna merah (tidak RGB) . dan tombol pada " W A S D " diberi warna lain agar para gamer lebih fokus terhadap tombol W A S D karena 4 tombol itulah yang sering dipakai para gamer. Untuk touchpad nya sudah gesture.
Untuk Speakernya memakai Asus sonic master
Penempatannya di samping kanan dan kiri . Memakai Asus sonic master 5.1 .
Laptop ini dilengkapi 2 fan yang dapat mendinginkan suhu laptop disaat kita bermain game.
.
Gimana guys, keren gk laptop sultan gamer ini.. Dengan spesifikasi diatas tadi kita bisa memainkan game berat apapun seperti Tomb tider, GTA V , Thewitcher 3 , Dll.
Cukup sekian artikelnya
Tulis di kolom komentar jika ingin request
nantikan artikel berikutnya
0 Response to "Laptop Sultan Gamer Asus ROG GL502VS"
Posting Komentar